Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Penerimaan Mahasiswa Baru UST Yogyakarta 2024-2025

Informasi Pendaftaran Kuliah (UST) Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta Tahun Akademik 2024-2025

foto gedung ust yogyakarta
Foto Gedung UST Yogyakarta

Sejarah Kampus UST Yogyakarta

Ki Hadjar Dewantara merupakan Bapak Pendidikan Nasional yang sudah mendirikan Perguruan Tamansiswa yaitu pada tanggal 3/07/1922. Tamansiswa yang mana sebagai Badan Perjuangan Kebudayaan & Pembangunan Masyarakat  dengan menggunakan pendidikan dalam arti luas. 

Pada awal mulanya pendidikan yang diselenggarakan Perguruan Tamansiswa ialah Taman Indria (TK),lalu pada berikutnya Taman Muda (SD), Taman Dewasa (SMP), Taman  Guru (SPG), Taman Karya (SMK), dan Taman Madya (SMA). selama dari 33 tahun setelah itu, yaitu tgl 15/11/ 1955 Ki Hadjar Dewantara yang mana telah mendirikan Taman PraSarjana yg merupakan dari lembaga kursus B Satu. fakultas ini oleh Bpk Ki Hajar Dewantara merupakan yang merupakan dari Pemimpin Umum yg diberi sebuah nama yaitu Taman PraSarjana yang menyelenggarakan 3 bagian (jurusan): 

  1. Bagian Bahasa (Bahasa Jawa dan Bahasa Indonesia) 
  2. Bagian Sosial (Ilmu Bumi dan Ilmu Sejarah)
  3. Bagian Alam Pasti (Ilmu Alam Pasti)

Visi dan Misi

Visi 

Akan Menjadi universitas unggul & berkarakter pada tingkat asia tenggara dalam memuliakan & mencerdaskan kehidupan bangsa dengan berdasarkan ajaran Tamansiswa pada tahun 2025

Misi

  1. Akan menyelenggarakan berbagai program pendidikan & pengajaran dg memanfaatkan teknologi digital dengan berdasarkan Ajaran Tamansiswa.
  2. Akan melaksanakan berbagai penelitian untuk mengembangkan ilmu pengetahuan, teknologi, & seni (Ipteks) untuk kesejahteraan masyarakat.
  3. Akan melaksanakan pengabdian untuk masyarakat yg berorientasi pada kewirausahaan, serta pemberdayaan, & pembudayaan Ajararan Tamansiswa.
  4. Akan melaksanakan program pelestarian & pengembangan kebudayaan Nasional.
  5. Akan menyelenggarakan kerja sama dengan melalui pengembangan jejaring & kemitraan dg institusi dalam & luar negeri.
  6. Akan mengembangkan kegiatan kemahasiswaan & alumni yg berorientasi pada mutu lulusan.
  7. Akan meningkatkan tata kelola kampus untuk mewujudkan good governance & akuntabel

Tujuan 

  1. Mampu mewujudkan lulusan yg unggul, jujur, mandiri, berbudi pekerti luhur, berwawasan kebangsaan dalam bidang iptek, seni serta budaya berdasarkan ajaran Tamansiswa.
  2. Akan terwujudnya berbagai macam penelitian untuk mengembangkan iptek, dan seni serta publikasi nasional & internasional serta hilirisasinya untuk kesejahteraan masyarakat.
  3. Akan terselenggaranya hasil mengabdi untuk masyarakat & publikasi yg bermanfaat untuk kesejahteraan masyarakat.
  4. akan terwujudnya pelestarian & pengembangan kebudayaan nasional dengan melalui kegiatan yg terintegrasi pada tridharma PT untuk memuliakan kehidupan bangsa.
  5. Akan terwujudnya dengan bekerja sama melalui pengembangan jejaring & kemitraan dg institusi dalam & luar negeri untuk bisa meningkatkan mutu kegiatan Caturdharma.
  6. Akan terselenggaranya banyak kegiatan kemahasiswaan untuk bisa menghasilkan lulusan yg unggul serta berkarakter sesuai berdasarkan ajaran Tamansiswa.
  7. Akan terwujudnya tata kelola yg baik untuk melaksanakan Caturdharma yg unggul sesiao ajaran Tamansiswa.
  8. Akan tewujudnya infrastruktur & atmosfir akademik yg kondusif dg memanfaatkan teknologi digital untuk mendukun terlaksananya Caturdharma.

Fakultas dan Program Studi

Fakultas Ekonomi

  1. Program Studi Akuntansi (S1)
  2. Program Studi Manajemen (S1)
  3. Program Studi Manajemen (S2)

Fakultas Pertanian

  1. Prodi Ekonomi Agroteknologi (S1)
  2. Program Studi Agribisnis (S1)

Fakultas Psikologi

  1. Program Studi Psikologi (S1)

Fakultas Teknik

  1. Program Studi Teknik Sipil (S1)
  2. Program Studi Teknik Industri (S1)
  3. Program Studi Informatika (S1)

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

  1. Program Studi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (S1)

Akreditasi Kampus :

A

Informasi Pendaftaran Online Kuliah UST Yogyakarta Tahun Akademik 2024/2025

Info Lengkap Tentang Biaya, Jadwal, Syarat, dan Jalur Pendaftaran Kuliah

Untuk dapat info lebih lengkap informasi mengenai Jadwal, syarat, biaya dan jalur pendaftaran mahasiswa baru untuk kampus UST bisa ikuti langkah-langkah berikut :

  • Silahkan kunjungi link pendaftaran, Klik disini
  • Pilih jalur pendaftaran Computer Based Tes jika sarjana, jika anda masuk pascasarjana silahkan pilih pascasarjana.
  • Lengkapi data sesuai form yang disedikan dengan benar.
    - Tempat lahir dan tanggal lahir dengan benar.
    - Jenis kelamin (silahkan pilih laki-laki / perempuan)
    - Kecamatan sesuai KTP.
    - Nomor Whatshap dan E-Mail aktif.
    - Nama Ibu Kandung
    - Pilih jenjang pendidikan (misalnya S1 /S2)
    - Tahun lulus sesuai ijazah.
    - Nama Sekolah anda.
    - Pilihan program studi / Jurusan ada 2, pilihan 1 dan 2.
    - Kode Refferal (ini yang paling penting) silahkan masukkan kode UT26Y
    - Masukkan kode Captcha
    - Terkahir pilih daftar sekarang.
  • Setelah semua selesai silahkan lakukan pembayaran registrasi. Selamat bergabung dikampus UST YOGYAKARTA.
  • Jika kurang paham bisa tonton di chanel youtube Info PMB Id klik disini 
Jika Kurang paham silahkan minta bantuan konsultasi pendamping melalui Telp/WA : 081232129759 atau klik  https://wa.me/081232129759

Kontak Kampus:

Email   : humas@ustjogja.ac.id
Telp      : +62 (274) 562265

Alamat Kampus

Jl. Batikan UH-III/1043 
Yogyakarta 55167

Penutup

Terimakasih yang sudah mengunjungi situs blog ini dg judul info mengenai Informasi Penerimaan Mahasiswa Baru Kampus UST Yogyakarta  atau Universitas Sarjanawiaya Tamansiswa Yogyakarta untuk Ajaran Tahun 2024-2025.Semoga dengan info ini bisa bermanfaat untuk untuk kawan-kawan pengunjung. Bagikan juga info blog ini ke media sosial kawan-kawan semisal ke fb, ig, telegram, wa atau lainnya.

Posting Komentar untuk "Penerimaan Mahasiswa Baru UST Yogyakarta 2024-2025"

foto pendaftaran stmik triguna dharma medan